SEMANGAT MEMBANGUN KOTA METRO MENJADI KOTA TANPA KUMUH

Selasa, 20 November 2018

RAPAT PERSIAPAN EKSPOS RENCANA PENINGKATAN KUALITAS PERMUKIMAN KUMUH SKALA KAWASAN KOTA METRO

Pada hari jumat tanggal 16  November telah di adakan acara Rapat Persiapa Ekspos Rencana Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Skala Kawasan Kota Metro yang bertempat di Ruang Rapat Bappeda Lt.2, Jl. AH Nasution Nomer 05 Kota Metro yang di hadiri oleh :
  1. Kepala Bappeda Kota Metro
  2. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kota Metro
  3. Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Metro
  4. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Metro
  5. Tim Teknis SKPD Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Kerja sama Investasi
  6. Tim Teknis SKPD Bidang Pemerintah, Politik dan Kebijakan Publik
  7. Sekretaris Bappeda Kota Metro
  8. Kepala Bidang Infrastruktur dan Tata   Ruang Bappeda Kota Metro
  9. Kepala Bidang Sosial Budaya Bappeda   Kota Metro
  10. Kepala Bidang Perekonomian Bappeda Kota Metro
  11. Kepala Bidang Perencanaan,Pengendalian,Penelitian dan Pengembangan Kota Metro
  12. Tim Koordinator Kotaku Kota Metro
Dalam rapat ini menghasilkan beberapa kesepakatan diantaranya :

  1. Paparan diperbaiki, baik cara penulisan dan tampilan serta bahasa.
  2. Rencana yang menyampaikan  paparan  di pusat adalah Kepala Bappeda didampingi oleh Ketua Pokja PKP dan Dinas Lingkungan Hidup.
  3. Kesiapan Lahan untuk aset Pemereintah Daerah, Dinas Lingkungan Hidup untuk berkoordinasi ke bagian aset dan harus dibawa ke Jakarta. Sedangkan untuk tanah warga yang dihibahkan ada keterangan Hibah dari warga tersebut dan diketahui Lurah dan dikoordinir oleh Bappeda.
  4. Analisa Safe Guard, keterangan SPPL untuk TPS 3R dibuat oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Pokja PKP.
  5. Jika Skala Kawasan disetujui (TPS3R) DED akan disusun oleh Pokja PKP/ Bappeda






0 komentar:

Posting Komentar